Menyibak kebekuan

Ku telan duka dalam kebahagiaan
Seteguk air meracuni pilar cinta
Menanti dalam hitungan juta
Yang hadir sepenggal kata

Hilir mudikku tapaki jejak petualang
Yangku dapati alang merintang
Debuh ombak terjahui hujan
Menikam dalam keheningan
Menciptakan melody menyibak kebekuan

di tulis oleh Elisa
di terbitkan oleh Tabloid BIAS edisi 6
Menyibak kebekuan Menyibak kebekuan Reviewed by elisa on Thursday, December 24, 2009 Rating: 5

No comments:

Sahabat

Powered by Blogger.